Seringkali seorang fotografer menghadapi masalah hasil foto yang tidak sesuai harapan, salah satunya hasil foto blur atau tidak fokus. Keadaan ini bisa saja terjadi akibat berbagai hal seperti situasi yang tidak kondusif ataupun perangkat yang kurang maksimal. Akan tetapi, kini masalah tersebut dapat diatasi hanya dengan membuka sejumlah website. Ada website untuk menjernihkan foto menjadi jelas atau fokus.
Caranya pun terbilang gampang. Bizzie cukup mengunggah data foto tersebut ke kolom yang disediakan. Untuk lebih jelasnya, berikut adalah deretan website untuk menjernihkan foto tersebut, sebagaimana dikutip dari berbagai sumber.
Deretan Website untuk Menjernihkan Foto
1. Bigjpg (bigjpg.com)
website untuk menjernihkan foto yang pertama adalah bigjpg. Website untuk menjernihkan foto yang satu ini sangat mudah digunakan. Bizzie cukup lakukan klik pada kolom “ Select Files” berwarna hijau, lalu cari foto yang ingin bizzie perbaiki. Adapun untuk batasan ukuran file foto di sini tidak boleh lebih dari 10 MB dan resolusi 3000 x 3000 PX.
2. Waifu2x (Waifu2x.booru.pics)
Tampilan website untuk menjernihkan foto ini cukup simpel dan bisa digunakan oleh pemula sekalipun. Bizzie cukup memasukkan foto yang hendak diperbaiki melalui kolom “Pilih File”. Pastikan untuk spesifikasi foto yang diunggah tidak boleh melebihi 8 MB atau 3840 x 3840 PX. Selanjutnya, bizzie pilih resolusi yang diinginkan (Noise Reduction), medium atau high. Kemudian klik angka “2x” pada kolom Scale, lalu bizzie ceklis kotak kosong bertuliskan “Saya Bukan Robot” dan klik juga kolom Waifu2x.
3. Vanceai.com
Website untuk menjernihkan foto penjernih foto online yang berikutnya ada vanceai.com. website untuk menjernihkan foto ini cukup simpel dalam penggunaannya. Cukup dengan memasukkan foto blur, lalu bizzie klik “Start to Process”, maka secara otomatis foto akan lebih tajam dan bizzie bisa langsung mengunduhnya.
4. Upscalepics (upscalepics.com)
Sama halnya seperti yang lainnya, website untuk menjernihkan foto ini pun cukup mudah digunakan dan bizzie hanya perlu memasukkan foto yang ingin direstorasi. Spesifikasi foto yang dapat diperbaiki tidak diperkenankan melebihi kapasitas 1500 x 1500 PX. Selanjutnya, bizzie lakukan klik “Select Files” atau drag foto dari folder. Di sini, foto akan muncul di sebelah kiri layar perangkat yang bizzie gunakan, lalu klik pada keterangan “Click to Start Processing” sampai timbul tulisan “Loading”. Jika sudah, akan ada ikon tanda panah ke bawah atau logo unduh, jangan lupa untuk di-klik dan selesai.
5. Vanceai.com
Website untuk menjernihkan foto selanjutnya ada vanceai.com, website ini juga cukup simpel dalam simpel penggunaannya. Bizzie cukup memasukkan foto blur lalu klik “Start to Process”,.maka secara otomatis foto akan lebih tajam dan bizzie dapat langsung mengunduhnya.
6. Fotor
Rekomendasi website untuk menjernihkan foto berikutnya ada fotor.com. Website ini bisa bizzie gunakan untuk membuat foto blur menjadi lebih jelas dan tajam. Namun disebabkan gratis, hasilnya nanti akan terdapat watermark pada foto yang sudah diedit.
7. Pinetools
Berikutnya ada website untuk menjernihkan foto bernama pinetools.com. Bizzie dapat menggunakan website ini guna menjernihkan foto blur atau tidak terang. Berbeda dengan website penjernih foto blur sebelum-sebelumnya, website ini telah menyediakan fitur khusus untuk mengatur seberapa tajam fotomu.
8. Lunapic.com
Website untuk menjernihkan foto ini serupa dengan pinetools.com. Bizzie juga bisa menggunakan untuk memperjelas foto blur dengan mengatur fokusnya secara manual. Bizzie dapat menggeser kursor ke kanan untuk lebih jelas dan ke kiri untuk foto menjadi buram.
9. Upscalepics.com
Upscalepics.com, merupakan website untuk menjernihkan foto dengan cukup instan. Bizzie hanya perlu memasukkan foto dan mengatur resolusi foto yang diinginkan. Secara otomatis, maka foto bizzie akan diubah menjadi lebih jelas.
10. Imglarger
Imglarger juga termasuk website yang menyediakan layanan untuk menjernihkan foto. Di dalamnya sudah tersedia teknologi Enhancer Tools, yang memang berguna untuk meningkatkan sebuah kualitas gambar. Jika tetar, bizzie bisa langsung klik bagian “Select Images” atau drag and drop foto yang akan bizzie enhancer ke dalam website.
11. Letsenhance
Website untuk menjernihkan foto dengan kualitas terbaik yang selanjutnya adalah LetsEnahnce.io. Website ini dikemas dengan cukup profesional, tersedia juga layanan berbayar khusus untuk bizzie yang ingin memanfaatkan fasilitas lebih lengkap. Jadi, untuk mencoba fitur upscaler dan enhancer di sini, klik saja tombol “Try for Free” untuk mencoba fitur upscaler dan enhancer.
12. Photopea
Apabila bizzie mencari fungsi website editor foto yang lebih kompleks, website untuk menjernihkan foto Photopea adalah jawabannya. Di sini, bizzie bisa mengedit file berupa Sketch, AI, PSD, XD, PDF, Raw dan masih banyak lagi yang lainnya. Hal ini tentu memungkinkan bizzie sana untuk mengubah template secara gratis.
13. Canva
Mungkin Bizzie sudah tidak asing lagi saat mendengar nama Canva dalam bidang editing. Tidak heran, karena layanan ini sangat populer bagi kalangan pengguna smartphone. Website untuk menjernihkan foto dapat diakses dengan gratis, dan fungsi alat-alat atau fiturnya pun sangat lengkap. Bahkan, Canva juga menyediakan editor online via website. Kalau tertarik, Bizzie tinggal Login ke akun, dan mulai gunakan fitur enhancer foto.
14. Befunky
Menjadi salah satu aplikasi dan website editor lengkap, BeFunky menyediakan variasi tools editing yang dapat Bizzie manfaatkan sesuai dengan fungsinya. Salah satu kemampuan utama dari website ini adalah retouch foto, mengubah foto menjadi sebuah animasi, desain template, menghapus background, stock foto, dan masih banyak lagi yang lainnya.