fbpx

Order Now - Dedicated Server High Performance

Wordpress

Cara Mengubah WordPress Menjadi Com dan Keuntungannya, 10 Menit Langsung Jadi!

Wiliam

Memiliki nama domain sendiri memang memiliki keunggulannya tersendiri. Blog gratis seperti blogger dan wordpress umumnya sudah memberikan nama domain berupa subdomain dan domain. Bizzie dapat mengubah wordpress menjadi com sesuai keinginan. Mengubah wordpress menjadi com ini bahkan bisa Bizzie lakukan dengan cara sederhana dan mudah sehingga siapapun bisa melakukannya.

Lantas, bagaimana cara mengubah wordpress menjadi com, agar alamat website Bizzie lebih singkat di platform WordPress.com? Solusinya, Bizzie dapat menggunakan custom domain WordPress dengan menyambungkan domain sendiri ke situs WordPress.com. Di artikel ini, Bizzie akan mempelajari cara mengubah wordpress menjadi com. Selamat membaca!

Cara Mengubah WordPress Menjadi Com

Bagaimana cara mengubah wordpress menjadi com? Bizzie dapat melakukannya dalam beberapa langkah, diantaranya adalah:

Membeli domain.

Upgrade ke akun WordPress.com premium.

Arahkan domain Bizzie.

Ganti Nameserver.

Mari kita bahas secara detail!

1. Membeli Domain

Langkah pertama yang Bizzie butuhkan untuk mengubah wordpress menjadi com tentunya mendapatkan domain. Apabila Bizzie belum memilikinya, Bizzie dapat membeli domain dengan harga terjangkau dengan memanfaatkan promo domain COM murah di penyedia domain, misalnya Dewabiz.com.

Untuk melakukannya, akses website Dewabiz.com dan Bizzie klik Domain.

Ketikkan nama domain yang Bizzie inginkan dan pilih ekstensinya. Kemudian, klik Cek Sekarang untuk cek ketersediaan domain tersebut.

Bila domain sudah dipastikan tersedia, Bizzie klik Pilih untuk menyelesaikan order domain Bizzie.

Setelah proses mengubah wordpress menjadi com berhasil, Bizzie akan mendapatkan domain yang diinginkan. Selamat!

2. Upgrade ke Akun WordPress.com Premium 

Kini, Bizze sudah selangkah lebih dekat mengubah wordpress menjadi com dengan memiliki custom domain WordPress.com. Selanjutnya, Bizzie perlu meng-upgrade akun WordPress.com Anda menjadi premium. Alasannya, versi gratis tidak memperbolehkan Bizzie untuk mengganti subdomain yang digunakan. 

Caranya, setelah login ke akun Bizzie, Bizzie segera klik menu Upgrade di sidebar Dashboard.

Di halaman berikutnya, Bizzie akan dihadapkan pada empat pilihan akun premium:

Personal: Rp44.700 per bulan.

Premium: Rp89.400 per bulan.

Business: Rp298.000 per bulan.

eCommerce: Rp534.000 per bulan

Untuk memahami perbedaan keempat jenis akun premium ini dalam mengubah wordpress menjadi com, Bizzie dapat mengunjungi halaman harga akun premium WordPress.com.

Jika sudah memutuskan memilih salah satu dari keempat jenis tersebut, Bizzie Klik tombol Upgrade di bawah jenis akun premium yang Bizzie pilih.

Di halaman berikutnya, isi formulir kartu kredit atau debit yang ingin Bizzie gunakan untuk membeli akun premium. Jika sudah, pilih tombol Bayar di bagian paling bawah halaman.

Namun sebenarnya, Bizzie juga bisa lho mengupgrade akun WordPress ke layanan hosting sendiri.

3. Arahkan Domain Bizzie

Untuk langkah selanjutnya dalam mengubah wordpress menjadi com, silakan Bizzie ikuti langkah-langkah berikut ini:

Kembalilah ke Dashboard akun Bizzie. Di menu sidebar, pilih Upgrade > Domain.

Di sini, Bizzie akan dianjurkan untuk membeli domain dari WordPress.com. Namun, karena Bizzie sudah memiliki domain sendiri, gulir ke bagian paling bawah halaman dan klik Gunakan Domain Milik Saya.

Lalu, Bizzie tulis sesuai domain yang sudah Bizzie beli di awal tadi. Lalu. klik Lanjutkan.

Sekarang, hubungkan domain Bizzie dengan menekan tombol Pilih.

4. Ganti Name Server

Sebelum domain benar-benar terhubung dengan situs Bizzie di WordPress.com, Bizzie perlu mengubah wordpress menjadi com atau mengganti name server. Ini dilakukan agar pengunjung dapat mengakses website Bizzie melalui domain tersebut.

Pertama, log in ke Member Area Dewabiz.com. Di halaman utama, klik tab Domain > Kelola domain.

Di halaman berikutnya, klik tab Name Server. Bizzie akan menemukan empat kolom name server. Kosongkan semua kolom yang sudah terisi dan ganti dengan name server berikut ini di kolom pertama hingga ketiga secara urut:

ns1.wordpress.com.

ns2.wordpress.com.

ns3.wordpress.com.

Jika sudah, Bizzie klik Simpan.

Perlu Bizzie ketahui bahwa proses penyambungan dalam mengubah wordpress menjadi com ini dapat berlangsung hingga 72 jam. Oleh karena itu, Bizzie perlu bersabar sebelum domain dapat digunakan untuk mengakses website Bizzie.

Keuntungan WordPress Menjadi Com

Ada banyak keuntungan dari mengubah wordpress menjadi com. Dengan adanya manfaat tersebut maka anda pun akan bisa lebih gampang, dalam menentukan konten apa yang sebaiknya Bizzie lakukan di dalamnya (sesuai dengan nama domain). Ini juga pada akhirnya akan memudahkan Bizzie untuk mendapatkan pilihan domain yang sekiranya bisa sesuai dengan yang Bizzie butuhkan.

Untuk tahapan ini, Bizzie sendiri yang akan bisa merasakan perbedaanya, bagaimana ketika menggunakan domain lama dengan yang baru. Selain itu, Bizzie akan mendapatkan keuntungan di mana nantinya website Bizzie lebih mudah mendapatkan traffic. Mengapa? Karena pada akhirnya traffic tersebut yang akan membuat website Bizzie dengan mudah terkenal.

Popularitas yang Bizzie dapatkan akan bisa dibangung dengan mudah dari sekarang. Dalam hal ini, popularitas adalah sesuatu yang benar-benar akan bisa Bizzie dapatkan dengan mudah. Ini juga yang akan membuat website Bizzie dengan mudah dikenal, oleh orang-orang dari berbagai kalangan.

Pada akhirnya, Bizzie sendiri juga akan mendapatkan keuntungan komersial dari website ini, bisa oleh karena iklan, atau karena Bizzie menyuguhkan jasa dan layanan tertentu.

Terpenting, potensi dari mengubah wordpress menjadi com ini akan benar-benar bisa memberikan kepada Bizzie sesuatu yang jelas dan berbeda. Dalam hal ini, perbedaan tersebut akan dapat Bizzie dapatkan dan temukan dengan signifikan. Ini juga yang akan membuat Bizzie menjadi lebih sukses dalam banyak hal.

Demikian pembahasan tentang mengubah wordpress menjadi com dan manfaat yang dapat Bizzie peroleh. Semoga bermanfaat.

Baca Juga