fbpx

Order Now - Dedicated Server High Performance

AplikasiPromoTips & Trik

Cara Dapat Pulsa Gratis Tanpa Aplikasi

Yanti puspita

Cara Dapat Pulsa Gratis Tanpa Aplikasi – Ada beberapa cara dapat pulsa gratis yang efektif tanpa perlu mengandalkan aplikasi tambahan.

Dengan memanfaatkan cara dapat pulsa gratis yang sederhana dan praktis, kamu dapat mengisi pulsa kamu tanpa biaya tambahan atau ketergantungan pada aplikasi tertentu.

Berikut ini, akan di paparkan beberapa cara dapat pulsa gratis yang dapat kamu lakukan secara langsung, tanpa perlu menggunakan aplikasi tambahan.

Cara Dapat Pulsa Gratis Tanpa Aplikasi Yang Dijamin Berhasil

Dalam upaya mendapatkan pulsa gratis, terdapat berbagai cara dapat pulsa gratis yang dapat di ikuti.

Baik melalui memasukkan kode dial, menginstal aplikasi, maupun tanpa menggunakan aplikasi tambahan sama sekali.

Berikut ini adalah beberapa cara dapat pulsa gratis yang dapat kamu gunakan untuk mendapatkan pulsa gratis langsung masuk tanpa perlu mengandalkan aplikasi:

Melalui Giveaway

Cara dapat pulsa gratis yang selanjutnya adalah melalaui giveaway. Di dunia maya, banyak merek yang melakukan promosi dengan mengadakan giveaway berhadiah pulsa.

Ketika mengikuti giveaway tersebut, tentu ada persaingan dengan akun media sosial lainnya.

Namun, jangan khawatir, karena yang perlu kamu lakukan hanyalah menjawab pertanyaan giveaway atau melakukan tindakan yang di minta oleh penyelenggara, seperti memotret produk mereka.

Ikuti Event Berhadiah Pulsa Gratis

Salah satu cara dapat pulsa gratis adalah dengan mengikuti event-event yang diadakan melalui media sosial.

Cari tahu apakah ada akun yang sedang mengadakan event semacam itu. Ikuti akun tersebut dan pastikan untuk online saat event berlangsung.

Jangan lewatkan kesempatan ini sambil mengerjakan hal lain. Pada saat event, host biasanya hadir dan membagikan hadiah berupa pulsa atau uang tunai.

Dengan semangat yang tinggi, ikuti program ini untuk memiliki kesempatan memperoleh hadiah pulsa dengan nominal yang cukup besar.

Besaran pulsa yang di berikan biasanya tergantung pada sponsor dan kebaikan hati penyelenggara event.

Melalui Cashback dan Promo

Jika kamu menggunakan aplikasi Dompet Digital, jangan lewatkan program-program yang di sediakan oleh aplikasi tersebut.

Kadang-kadang, ada cashback atau promo pulsa gratis. Ketika mengisi pulsa, jangan pergi ke konter HP biasa, tetapi gunakan aplikasi Dompet Digital tersebut.

Jika kamu melakukan isi ulang pulsa di beberapa aplikasi dompet digital maka besar kemungkinan kamu akan mendapatkan cashback atau pulsa secara gratis.

Ikut Lomba

Selain giveaway, cara dapat pulsa gratis bisa kamu lakukan dengan mengikuti berbagai lomba yang tersebar di internet dan media sosial.

Cari informasi melalui mesin pencari atau media sosial dengan menggunakan hashtag yang relevan.

Dengan mengikuti lomba, kamu memiliki kesempatan untuk memenangkan hadiah, termasuk pulsa dengan nominal yang mencukupi untuk mengisi ponselmu selama sebulan.

Meskipun mengikuti lomba membutuhkan usaha lebih daripada giveaway (yang seringkali hanya membutuhkan tindakan berbagi atau repost), tetaplah semangat.

Optimisme saat berlomba akan membawa keberuntungan dan mendapatkan pulsa gratis sebagai hadiah.

Menukarkan Poin Loyalty

Cara dapat pulsa gratis yang berikutnya adalah dengan menukarkan poin loyalty. Pada umumnya, semua provider seperti Telkomsel, XL, atau Indosat menyediakan poin loyalty bagi pengguna nya.

Sayangnya, tidak banyak yang menyadari bahwa poin-poin ini dapat terkumpul dalam jumlah yang signifikan.

Alih-alih membiarkannya terbuang begitu saja, ada baiknya kamu menukarkan poin-poin ini menjadi pulsa saat menghadapi situasi darurat. 

Sebagai contoh, untuk poin-poin Telkomsel, langkah pertama yang harus kamu lakukan adalah memeriksa jumlah poin yang telah terkumpul. Kamu dapat melakukan pengecekan melalui kode dial *700# atau melalui aplikasi MyTelkomsel.

Setelah itu, tukarkan poin-poin tersebut dengan pulsa sesuai dengan jumlah poin yang kamu miliki. Poin loyalty ini dapat menjadi penyelamat saat kamu kehabisan pulsa. Selain pulsa, kamu juga dapat menukarkan poin-poin tersebut dengan voucher atau hadiah lainnya.

Mengakses Website POIN

Cara dapat pulsa gratis tanpa aplikasi yang terakhir adalah dengan menggunakan website khusus yang dapat diakses melalui perangkat ponsel atau komputer.

Konsepnya mirip dengan aplikasi gratis pulsa, di mana kamu perlu mendaftar dan membuat akun untuk mengakses pulsa gratis yang di tawarkan.

Karena website ini dibuat oleh pihak ketiga, maka tentunya website ini dapat memberikan pulsa gratis untuk semua jenis nomor.

Syarat utamanya adalah melakukan registrasi melalui tombol yang telah disediakan di website tersebut.

Registrasi dapat di lakukan dengan menggunakan alamat email atau akun Facebook. Selanjutnya, kamu perlu mengisi data pribadi seperti nama, tanggal lahir, alamat, dan yang paling penting, nomor HP yang ingin menerima pulsa gratis.

Isi Survei

Cara dapat pulsa gratis berikutnya yaitu dengan mengisi survei yang kerap kali di adakan oleh banayk brand dan merek terkenal.

Merek-merek tersebut melakukan iklan di media sosial, dan kamu bisa melihat postingan mereka yang berisi survei. Isi survei tersebut karena hanya membutuhkan waktu sebentar (kurang dari 10 menit).

Biasanya, penyelenggara survei akan meminta nomor HP kamu dan kemudian mengirimkan hadiah berupa pulsa.

Meskipun hanya beberapa orang yang mendapatkan pulsa karena di undi, jangan ragu dengan keberuntunganmu dan tetaplah optimis untuk memenangkan hadiah.

Mengakses Kode Dial Pulsa Gratis

Cara dapat pulsa gratis selanjutanya adalah dengan mengakses kode dial. Kode dial tidak hanya di gunakan untuk memeriksa menu promo, sisa kuota, pulsa, atau masa aktif saja.

Kamu juga dapat memeriksa apakah terdapat penawaran pulsa gratis.

Sedangkan untuk Telkomsel, kode pulsa gratis yang dapat digunakan adalah *888# atau *363#. Terdapat banyak kode dial lainnya yang dapat kamu coba untuk mengakses layanan pulsa gratis ini.

Jika kamu rutin mencoba, ada kemungkinan ada kode yang aktif. Kamu dapat mencari informasi mengenai kode dial pulsa gratis ini melalui internet atau meminta saran dari teman yang telah berhasil mendapatkannya.

Mengakses Layanan Pinjam Pulsa

Cara dapat pulsa gratis tanpa aplikasi lainnya adalah dengan mengandalkan layanan pinjam pulsa yang disediakan oleh provider.

Layanan ini dapat diakses langsung oleh pengguna saat pulsa mulai menipis. Sebagai contoh, jika kamu pengguna IM3 dan sisa pulsamu hanya 70 rupiah, Indosat secara rutin akan menawarkan pinjaman pulsa melalui iklan pop-up.

Jika kamu menemui iklan tersebut, segera terima penawarannya dan ajukan pinjaman. Pulsa akan segera dikirimkan setelah pengajuan disetujui.

Saat ini, hampir semua provider menyediakan layanan pinjam pulsa yang dapat di akses dengan mudah dan cepat.

Syaratnya adalah tidak memiliki pinjaman yang belum lunas sebelumnya, kartu kamu telah aktif minimal dua atau tiga bulan, dan pengisian pulsa mencapai kuota rata-rata.

Jika kamu rajin mengisi ulang pulsa, pasti akan mendapatkan penawaran layanan ini.

Dengan menggunakan berbagai cara dapat pulsa gratis di atas, kamu dapat memanfaatkan peluang untuk mendapatkan pulsa gratis dalam situasi darurat atau ketika kamu membutuhkannya.

Pastikan untuk memeriksa syarat dan ketentuan serta validitas dari setiap cara dapat pulsa gratis yang kamu gunakan agar mendapatkan hasil yang di inginkan.

Baca Juga